Mengakses Google Drive dengan Nautilus

Aplikasi penjelajah berkas Nautilus saat ini sudah mendukung untuk mengakses berkas-berkas maupun direktori yang ada di akun Google Drive. Berikut merupakan cara-cara untuk melakukannya:

  • Masuk ke menu pengaturan
    screenshot-from-2016-11-09-11-07-31
  • Dalam menu pengaturan, masuk ke menu Online Account
    screenshot-from-2016-11-09-10-59-18
  • Klik Add an online accountscreenshot-from-2016-11-09-10-59-34
  • Pilih jenis akun yang mau ditambahkan, pilih Google
    screenshot-from-2016-11-09-10-59-44
  • Masukan akun dan kata sandi
    screenshot-from-2016-11-09-10-59-59
  • Izinkan akses ke akun Google
    screenshot-from-2016-11-09-11-02-59
  • Pastikan akses ke Berkas/Files dalam kondisi on
    screenshot-from-2016-11-09-11-05-25
  • Buka nautilus dan perhatikan di tab bagian sebelah kiri ada akun Google, buka untuk mengakses berkas di Google Drive
    screenshot-from-2016-11-09-11-06-17

Silahkan mencoba.

The following two tabs change content below.

Latest posts by sdmoko (see all)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *