Mempercantik Terminal dengan figlet

Mungkin temen-temen ingin tampilan terminalnya di BlankOn Linux mempunyai ciri khas tersendiri seperti cuplikan tampilan saya dibawah ini :

Tampilan diatas dihasilkan oleh aplikasi yang bernama figlet.

bagaimana dapat demikian, caranya mudah, buka terminal. lalu ketik perintah :

#sudo apt-get install figlet

Setelah itu buka folder Home, tekan CTRL + H (menampilkan file yang di sembunyikan) lalu cari .bashrc

buka file .bashrc dengan gedit (klik kanan, lalu open with gedit)lalu scroll hingga sampai bawah sendiri, tambahkan perintah berikut :

figlet ekosuhartono

Sesudah itu,silahkan cek dengan membuka terminal baru, maka yang tertampil kurang lebih sama dengan yang dibawah ini. 😀

kata ekosuhartono dapat teman-teman ganti sesuai kata-kata yang diinginkan untuk tampil.

Sekian, terima kasih. ^_^

EKO SUHARTONO

kunjungi ekosuhartono.blogdetik.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *