Desain UI Aplikasi Java dengan LibreOffice Draw

LibreOffice Draw adalah aplikasi desain grafis yang gratis, powerfull, dan juga open source. LibreOffice Draw dapat digunakan untuk desain diagram, flowchart, termasuk membuat rancangan aplikasi. Untuk memudahkan dalam membuat aplikasi dengan Java, kita dapat merancang UI / user interfacenya dulu dengan menggunakan LibreOffice Draw. Saya membuat beberapa komponen Java Swing dalam Draw ini, untuk menggunakannya drag and drop komponennya ke dalam jendela kerja LibreOffice Drawnya.

Download templatenya disini

[Klik] Download template

Seperti ini tampilan template desainnya

screenshot-from-2015-06-06-052934

Selamat mencoba 🙂

Sumber artikel : https://marisharingilmu.wordpress.com/2015/06/05/java-swing-template-design-untuk-libreoffice-draw-dan-openoffice/

The following two tabs change content below.
Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

resarahadian

Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *