Membuat Aplikasi Desktop Export Data Tabel ke OpenOffice Calc

OpenOffice Calc adalah aplikasi yang digunakan untuk perhitungan antar tabel. Aplikasi ini mempunyai fungsi yang sama dengan Microsoft Excel. Selain digunakan untuk perhitungan, OpenOffice Calc juga dapat digunakan untuk pencatatan data dan laporan. Kali ini saya memberikan contoh program desktop dengan bahasa pemrograman Java, membuat fungsi export data tabel ke OpenOffice Calc. Source code saya upload di gist github yang dapat anda download pada link dibawah ini.

[Klik] Download

Copy dan paste source code tersebut / import di Eclipse / Netbeans IDE.

Seperti ini programnya jika dijalankan

selection_0038

Hasil export data tabel dari aplikasi desktop di OpenOffice Calc.

selection_0028

Semoga bermanfaat 🙂

Sumber : https://marisharingilmu.wordpress.com/2013/02/20/java-swing-export-data-tabel-ke-openoffice-calc-excel/

The following two tabs change content below.
Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

resarahadian

Penulis di www.marisharingilmu.wordpress.com. Email : resarahadian@gmail.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *